REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Tim asal Indonesia menorehkan prestasi di turnamen PUBG mobile terpopuler se-Asia Tenggara, PUBG Mobile Super League Southeast Asia (PMSL SEA 2024). BOOM Esports berhasil menurunkan 23 tim dari berbagai negara Asia Tenggara. BOOM Esports yang beranggotakan Ponbit, Yummy, Flyboy, Frentzy, Reizy dan Kent menampilkan performa terbaiknya sejak babak liga. Mereka memenangkan babak…