Tag: blockchain

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Perluasan teknologi digital merupakan peluang besar untuk menciptakan nilai bagi industri apa pun. Mulai dari hiburan hingga manufaktur hingga mobilitas cerdas, dunia industri dan korporasi menghadapi tantangan yang mendesak. Tentu semua pihak perlu berbuat lebih banyak dengan lebih sedikit upaya melalui berbagai inovasi, namun tetap relevan dengan kebutuhan masyarakat. Kedepannya, kita akan…