REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Instagram memperkenalkan fitur pengeditan Direct Message (DM) baru. Pembaruan ini sangat berguna bagi pengguna, namun ada batasan waktu untuk mengubah isi pesan, yaitu hanya 15 menit setelah pengiriman pesan. Dikutip dari Laman Engadget Kamis (7/3/2024) Setelah pengguna mengirim pesan langsung dan menyadari ada kesalahan, seperti salah ketik atau mengubah kata tertentu, ketuk dan…