REPUBLIKA.CO.ID, KAIRO – Jatuh di tangga. Perekonomian Mesir yang sedang krisis terkena dampak samping perang Israel di Jalur Gaza. Utang pemerintah sudah mencapai 90 persen produk domestik bruto (PDB), terjadi arus modal asing keluar, dan nilai tukar melemah terhadap dolar AS. Masalah terkini dalam perang perbatasan Israel dengan Mesir adalah konsentrasi pengungsi Palestina di Rafah…
Tag: mesir
JAKARTA – Para arkeolog menemukan sisa-sisa kerajaan Mesir kuno berusia 3.500 tahun di situs Tel Habwa, Sinai Utara. Kerajaan ini terletak di dekat Gerbang Timur Mesir, yang dibangun dari batu bata lumpur untuk menampung pasukan Mesir kuno, dan mungkin keluarga kerajaan, pada masa pemerintahan Thutmose III (1479-1425 SM). Arkeonews memberitakan pada Rabu (8/5/2024), artefak kerajaan…
JAKARTA – Peradaban Mesir Kuno memiliki artefak buku kuno senilai Rp41 miliar Buku ini ditulis pada awal perkembangan agama Kristen. Buku langka tersebut akan dilelang di London pada Juni 2024 Diberitakan Alarabia News Senin (8/4/2024), sebuah buku yang dikenal dengan nama Crosby-Schoen Codex – ditulis dalam bahasa Koptik sekitar tahun 250-350. Tahun zaman baru Buku…