Tag: tanoto foundation

JAKARTA – Kementerian Kesehatan berkolaborasi dengan Tanoto Foundation mengembangkan modul pembelajaran digital. Modul tersebut bertujuan untuk meningkatkan kapasitas 1,5 juta kader posyandu untuk menguasai 25 kompetensi inti. Kompetensi tersebut antara lain kemampuan menjelaskan kegunaan buku KIA kepada orang tua anak kecil, kemampuan memberikan edukasi ASI Eksklusif dan MPASI kaya protein hewani sesuai usia anak, dan…